RESEP DAN CARA MEMBUAT LEKKER HOLLAND





Sarapan pagi dgn Cake lembut, enak dan terasa banget butter nya ... Pas dan sesuai dgn nama nya, klo orng Belanda bilang Lekker..😊☺πŸ‘πŸ‘ŒπŸ˜˜.
---------------------------------


Yg mau nyobain ini resepi nya yaa buibu.

RESEP LEKKER HOLLAND :
250 gr tepung terigu
150 gr gula pasir
200 gr butter ( 100 gr butter/ 100 gr margarin )
1/2 sdt vanili bubuk / cair
1 btr telur
sejumput garam

>> kuning telur untuk olesan di atas adonan
>> chocochip untuk hiasan (bisa menggunakan kismis, keju, almond dll)


Cara buat LEKKER HOLLAND :
* Mix gula, telur, mentega dan vanilla sampai pucat dan agak mengembang (kurang lebih mix 10 menit dengan kecepatan tinggi)
* Masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit dan aduk hingga rata ( kecepatan rendah )
* Tuang ke dalam loyang yang sudah di olesi margarin dan tepung sampai rata.
* Olesi dengan kuning telur , buat garis mitif dgn garpu pelan saja lalu taburi chocochip dan almond.
* Masukkan ke dalam oven yang sudah di panasi 170'C kurleb 30 mnt ( lakukan tes tusuk )

Selamat Mencoba, semoga bermanfaat 😊☺

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "RESEP DAN CARA MEMBUAT LEKKER HOLLAND "

Posting Komentar